Lompat ke isi utama

Berita

JAWA BARAT PROVINSI PALING RAWAN KEEMPAT DI IKP 2024

JAWA BARAT PROVINSI PALING RAWAN KEEMPAT DI IKP 2024

Hasil dari kegiatan Launching Indeks Kerawanan Pemilu (IKP) dalam Pemetaan IKP Pemilu dan Pemilihan Serentak 2024, Jawa Barat ditetapkan sebagai provinsi Rawan Tinggi ke-4 dari seluruh provinsi se-Indonesia,berikut kontruksi IKP di Jawa Barat : 

 

- Jawa Barat (74,91) termasuk kategori Rawan Tinggi pada Dimensi Sosial Politik.

 

- Jawa Barat (83,38) termasuk kategori Rawan Tinggi pada Dimensi Penyelenggaraan Pemilu.

 

- Jawa Barat (83,71) termasuk kategori Rawan Tinggi pada Dimensi Kontestasi.

 

- Jawa Barat (42,07) termasuk kategori Rawan Tinggi pada Dimensi Partisipasi.

 

Sumber: Launching IKP Pemilu dan Pemilihan Serentak 2024 oleh Bawaslu tanggal 16 Desember 2022 di Jakarta. 

 

#AyoAwasiBersama

#KawalHakPilih

#IndeksKerawananPemilu

#Pemilu2024

toast

Media Sosial

news

Lokasi Bawaslu Provinsi

tanya

Konsultasi
Hukum Kepemiluan

Tanyakan right-circle
tanya

Konsultasi
Hukum Kepemiluan

Tanyakan right-circle