Lompat ke isi utama

Berita

PNS BARU YANG BARU DILANTIK DIMINTA UNTUK BEKERJA JUJUR, MANDIRI, DAN BERTANGGUNG JAWAB

PNS BARU YANG BARU DILANTIK DIMINTA UNTUK BEKERJA JUJUR, MANDIRI, DAN BERTANGGUNG JAWAB

Bandung (14/3) --- Hari ini, 16 orang Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) Bawaslu Formasi Tahun 2021 resmi dilantik dan diambil yang diselenggaran secara daring di Kantor Sekretariat Bawaslu Provinsi se-Indonesia. 

Pelantikan dipimpin langsung oleh Sekretaris Jenderal Bawaslu sekaligus pejabat pembina kepegawaian Ichsan Fuady. Dalam arahannya beliau berpesan pada para Pegawai yang baru dilantik agar mengedepankan sikap jujur, mandiri dan bertanggung jawab serta disiplin juga berusaha untuk peduli terhadap berbagai hal.

ASN Bawaslu penempatan di wilayah provinsi Jawa Barat berjumlah 16 orang, dengan 8 laki-laki dan 8 perempuan yang tersebar di Bawaslu Provinsi dan Bawaslu Kabupaten/Kota.

Keluarga Besar Bawaslu Jabar mengucapkan selamat dan sukses.semoga bisa mengemban amanah dengan baik dan berintegritas.

 

#ayoawasibersama

#pemilu2024

#PelantikanASNBawaslu

#PelantikanPNS

#BawasluOrganik

toast

Media Sosial

news

Lokasi Bawaslu Provinsi

tanya

Konsultasi
Hukum Kepemiluan

Tanyakan right-circle
tanya

Konsultasi
Hukum Kepemiluan

Tanyakan right-circle