Subang - Bawaslu Provinsi Jawa Barat menggelar Rapat Koordinasi memperkuat kelembagaan dalam rangka penyelenggaraan pemilu yang adaptif, inklusif, dan responsif (13/10/23).
Bandung, Badan Pengawas Pemilihan Umum - Konten edukatif di media sosial memiliki peranan penting dalam penyebarluasan pengetahuan kepada masyarakat, tak terkecuali pesan edukasi di bidang kepemiluan.
Bandung, Badan Pengawas Pemilihan Umum - UIN Sunan Gunung Djati Bandung menjadi kampus ke-4 dilaksanakannya kegiatan sosialisasi peraturan perundang-undangan dan kuliah regulasi pemilu oleh Bawaslu Jawa Barat (17/10).
Bandung, Badan Pengawas Pemilihan umum,17 Oktober 2023 - Hari ini, Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Jawa Barat, bersama dengan sejumlah pejabat tinggi, turut memastikan kesiapan pengamanan Pemilu 2024 dalam rangka Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Brata Lodaya 2023-2024.